Mengecek HP Samsung J3 2016 Tidak Bisa Hidup || IndoGSM

 

 

A.PENDAHULUAN

a.Pengertian

Handphone merupakan alat telekomunikasi elektronik dua arah yang bisa dibawa kemana-mana dan memiliki kemampuan untuk mengirimkan pesan berupa suara.

b.Latar Belakang Masalah

Karena Handphone sudah di rakit dan tidak bisa hidup

B.MAKSUD DAN TUJUAN

Mencari tahu masalah kenapa Hp tidak bisa hidup

C. BATASAN DAN RUANG LINGKUP PEKERJAAN

Mengecek

D. TARGET DAN HASIL YANG DIHARAPKAN

Bisa tahu masalah yang terjadi pada ponsel yang tidak bisa hidup

E.METODE PELAKSANAAN PEKERJAAN

Mengecek

F.ALAT DAN BAHAN

  • Obeng

G.TAHAPAN PELAKSANAAN

  • Pertama buka backdoor
  • Lalu copot baterai dan SIM Card
  • Terus copot pelindung dari flexibel LCD dan copot flexibelnya
  • Lalu buka baut menggunakan obeng
  • Setelah itu copot frime menggunakan kuku tangan atau alat bantu(karena saat mencopot frime membutuhkan tenaga)
  • Setelah mencopot frime lalu copot semua flexibel
  • Lalu pasang ulang flexibel dan termasuk flexibel(LCD)
  • Sebelum memasang frime kita cek dulu apakah sudah bisa hidup dengan menggunakan baterai
  • Lalu hidupkan kalau bisa kita cek apakah bagian tombol power rusak atau gimana
  • Setelah saya cek tombol power terdapat masalah yaitu saat ditekan kadang bisa kadang enggak
  • Kalau sudah ketemu masalahnya kita pasang frimenya

H.TEMUAN PERMASALAHAN SERTA CARA PENYELESAIAN MASALAHNYA.

Temuan permasalahan saat mau membuka frime itu sulit

Penyelesaian Permasalahan menggunakan tenaga saat membuka frime

I.KESIMPULAN YANG DIDAPATKAN

Pada saat hp tidak mau hidup kita cek apakah tombol power fungsi atau tidak

J.REFERENSI

Google

K.TARGET WAKTU

Jam 13.00-14.00



Next Post Previous Post
No Comment
Add Comment
comment url